Rabu, 10 April 2013

Sifat-sifat Logaritma

Belajar matematika itu ada kalanya kita harus dipaksa untuk menghafal. Namun yang harus diingat adalah jangan pernah lakukan dalam waktu semalam, karena pasti akan tidak bertahan lama dalam ingatan. Jadi, cara yang benar untuk menghafal rumus2 atau aturan2 dalam matematika itu adalah dengan sesering mungkin melakukan latihan soal yang berkaitan dengan rumus matematika yang akan dihafal.
Seperti halnya dengan sifat2 dalam logaritma berikut.
Sifat-sifat Logaritma
1.       Untuk a > 0, a ≠ 1, berlaku:
 
2.   Untuk a > 0, a ≠ 1, x > 0 dan y > 0 serta a, x, dan y ∈ R berlaku:
3.   Untuk a > 0, a ≠ 1, x > 0 dan y > 0 serta a, x, dan y ∈ R, berlaku:
 
4.   Untuk a > 0, a ≠ 1, a, n dan x ∈ R berlaku:
 
5.  Untuk a, m > 0, serta a, m, n, x ∈ R, berlaku:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar